Breaking News

Angin Puting Beliung Poraporandakan SMK PUI Haurgeulis

INDRAMAYU -  Angin pitung beliung yang terjadi maghrib pukul 18.00 wib, menerpa sekolah SMK PUI Haurgeulis Indramayu. Dengan kecepatan hitungan menit langsung memporak porandakan atap sekolah SMK  PUI Haurgeulis. Sampai atap tersebut terbang sejauh 100 Meter dari tempat lokasi bangunan.

Dan kerugian ditaksir mencapai 70 -100 jt, kerugian hanya berupa matrial. Untuk korban jiwa tidak ada. Dan arus listrik pun lansung mati total,"karna ada kabel yang putus dari tempat lokasi kejadian.

Selain itu, anging puting neliung tidak hanya memporak porandakan SMK PUI  saja, tapi juga memporak porandaka seluruh pemukiman Desa Haurkolot dan Haurgeulia di Kecamatan Haurgeulis kabupaten Indramayu. Ujar warga sekitar Ali.

Ketika panturapos menkonfirmasi ke  kepala sekolah SMK PUI  Haurgeulis, Sukmayanto. mudah mudahan ada partisipasi terhadap pemerintah indramayu dan apartur pemerintahan dan desa setempat untuk kejadian yang memporak porandakan sekolah kami.

(Anjar)

Tidak ada komentar